diam
saling meniadakan
diam
saling menerjemahkan
diam
saling mengeja
diam
saling tak meringankan
diam
saling berlawanan
diam
saling berlindung tapi tidak melindungi
diam
hanya itu saja?
diam
inikah yang sering disebut-sebut dan diulang berkali-kali?
diam
inikah yang selama ini menggerogoti secara perlahan-lahan?
diam
hanya diam
diam
menyaksikan segala corak yang tiba-tiba beralih arah dan menyerang
diam
sudah...cukup..
saling meniadakan
diam
saling menerjemahkan
diam
saling mengeja
diam
saling tak meringankan
diam
saling berlawanan
diam
saling berlindung tapi tidak melindungi
diam
hanya itu saja?
diam
inikah yang sering disebut-sebut dan diulang berkali-kali?
diam
inikah yang selama ini menggerogoti secara perlahan-lahan?
diam
hanya diam
diam
menyaksikan segala corak yang tiba-tiba beralih arah dan menyerang
diam
sudah...cukup..
Comments